Bicara masalah kurikulum baru memang gak ada habisnya, tapi... kalau kita bicarain kurikulum saat ini yang akan segera di-apkir-pun sepertinya lebih gak ada habisnya kali ya.. Terutama mengenai hal penentuan Kriteria Ketuntasan Minimal atau yang ngetren disebut dengan KKM! Kenapa..? Karena memang dari awal KKM itu lahir sampai dengan sekarang ini masalah aturan penentuan KKM ini masih aja sering jadi bahan argumentasi. Hal tersebut mungkin disebabkan karena gak sedikit guru atau pelaku pendidikan yang masih keliru dalam menetapkan nilai KKM itu. Nah kali ini ni,, aku mau share cara menghitung dan menentukan nilai KKM mata pelajaran. Check it out,,!!
RAMBU-RAMBU
- KKM ditetapkanpadaawaltahunpelajaran
- KKM ditetapkanoleh forum MGMP sekolah
- Nilai KKM dinyatakandalambentukbilanganbulatdenganrentang 0 – 100
- Nilaiketuntasanbelajarmaksimaladalah 100
- Sekolahdapatmenetapkan KKM dibawahnilaiketuntasanbelajarmaksimal
- Nilai KKM harusdicantumkandalam LHBS
MEKANISME/LANGKAH-LANGKAH
KRITERIA PENETAPAN KKM
•Kompleksitas (Kesulitan & Kerumitan)
•Daya dukung
•Intake siswa
MENAFSIRKAN KRITERIA MENJADI NILAI
Nah biar lebih jelas nihh aku kasih contoh file KKM yang udah jadi...
0 komentar:
Posting Komentar